• Insight
  • Market Review

Market Review

BPAM Weekly Market Review - 23 Oktober 2023

Indeks global ditutup melemah minggu lalu dimana indeks S&P 500 Dow Jones dan MSCI Asia ex-Japan melemah masing-masing sebesar -2,4% WoW, -1,6% WoW, dan -3% WoW. Hal ini disebabkan oleh tensi geopolitik yang semakin meningkat dan melibatkan AS seperti berita tentang Navy destroyer AS yang menembak misil yang mengarah menuju Israel. Di sisi lain, Richmond Fed President…

BPAM Weekly Market Review - 16 Oktober 2023

Indeks global ditutup menguat minggu lalu dimana indeks S&P 500 tercatat menguat +0,4% WoW sedangkan indeks Dow Jones naik +0,8% WoW. Signal dovish dari the Fed minutes di pertemuan bulan September telah memberikan sentimen positif kepada investor. Fed Vice Chair Philip Jefferson juga menyatakan bahwa kebijakan harus seimbang dan jangan sampai menjadi terlalu restrictive. Selain itu Dallas…

BPAM Weekly Market Review - 9 Oktober 2023

Indeks global ditutup bervariasi minggu lalu dimana indeks S&P 500 tercatat sedikit menguat sebesar +0,5% WoW sedangkan indeks Dow Jones dan indeks MSCI Asia ex-Japan melemah masing-masing sebesar -0,3% WoW dan -0,9% WoW. Hal ini dikarenakan beberapa data tenaga kerja AS yang cukup beragam dimana beberapa data masih menunjukkan penguatan diatas ekspektasi pasar seperti pada Non-Farm Payroll…

BPAM Weekly Market Review - 2 Oktober 2023

Indeks global ditutup menurun minggu lalu dimana indeks S&P 500 MSCI Eropa dan MSCI Asia ex-Japan mengalami penurunan sebesar masing-masing -0,7% WoW, -0,7% WoW, dan -1,2% WoW. Hal ini disebabkan oleh data penjualan rumah baru AS yang tercatat sebesar -8,7% MoM karena tingkat suku bunga kredit perumahan yang sudah di level 7%. Pada minggu lalu, pemerintah…

BPAM Weekly Market Review - 25 September 2023

Indeks global ditutup beragam minggu lalu dimana indeks AS dan Eropa ditutup melemah sementara indeks China mengalami penguatan. Indeks S&P 500 dan Dow Jones masing-masing turun -2,9?n -1,9% WoW setelah pertemuan FOMC minggu lalu. The Fed tetap mempertahankan suku bunga di level 5,25% - 5,50% namun memberikan pernyataan hawkish dimana mereka ingin melihat progres yang lebih…

BPAM Weekly Market Review - 18 September 2023

Indeks global ditutup beragam minggu lalu dimana indeks S&P 500 Dow Jones dan MSCI Asia ex Japan masing masing mencatatkan kinerja sebesar -0,2% WoW, 0,1% WoW dan 1,0% WoW. Hal ini disebabkan oleh adanya data inflasi AS yang lebih tinggi daripada ekspektasi pasar dimana data inflasi inti tercatat sebesar 0,3% MoM dibandingkan dengan ekspektasi pasar sebesar 0,2%…

BPAM Weekly Market Review - 11 September 2023

Indeks global serentak ditutup melemah minggu lalu dimana indeks S&P 500 Dow Jones, dan MSCI Asia ex Japan masing-masing turun sebesar -1,3% WoW, 0,7% WoW, dan 0,9% WoW. Risk off sentiment ini didorong dari kenaikan harga energi dan beberapa bacaan data AS di luar ekspektasi (seperti ISM PMI dan initial jobless claim) yang meningkatkan ekspektasi bahwa…

BPAM Weekly Market Review - 04 September 2023

Indeks global ditutup menguat dimana indeks S&P dan Dow Jones masing-masing naik +2,5?n +1,4% WoW. Data non-farm payroll menunjukkan perlambatan pada pertambahan pekerjaan baru di AS dimana nominal berada di bawah 200 ribu untuk tiga bulan berturut-turut, namun angka tersebut juga masi berada pada level yang sehat sehingga mengindikasikan 'soft…