Market Review
BPAM Weekly Market Review - 16 April 2024
Indeks global ditutup melemah minggu lalu dengan indeks S&P 500 dan Dow Jones masing-masing turun dalam -1,6?n -2,4% WoW, disebabkan oleh inflasi AS yang lebih tinggi daripada ekspektasi serta ketegangan geopolitik yang terjadi di Timur Tengah. Inflasi supercore AS yang mengukur harga jasa diluar energi dan rumah naik 0,7% MoM…
BPAM Weekly Market Review - 01 April 2024
Indeks global ditutup bervariasi minggu lalu dengan indeks S&P 500 dan Dow Jones mengalami sedikit kenaikan menjelang akhir pekan panjang sementara indeks Asia ditutup melemah. Data ekonomi AS menunjukkan hasil yang beragam dimana order barang tahan lama dan konsumer sentimen lebih daripada ekspektasi sementara penjualan rumah baru di AS lebih rendah daripada ekspektasi. Sementara pergerakan indeks Asia dipengaruhi…
BPAM Weekly Market Review - 25 Maret 2024
Indeks global ditutup pada zona hijau minggu lalu dengan indeks S&P 500, Dow Jones, dan MSCI Asia ex Japan naik masing-masing sebesar +2,3% WoW, +2,0% WoW, dan +0,2% WoW. Hal ini didorong oleh pernyataan the Fed yang cukup dovish dibandingkan dengan ekspektasi pasar yaitu dengan tidak mengubah proyeksi pemangkasan suku…
BPAM Weekly Market Review - 18 Maret 2024
Indeks global ditutup sedikit melemah minggu lalu dengan indeks S&P 500 turun sebesar 0,1% WoW dan Dow Jones bertahan di level yang sama sedangkan MSCI Asia ex Japan turun sebesar -0,2% WoW. Hal ini disebabkan oleh data inflasi yang lebih tinggi dari ekspektasi pasar, terutama pada inflasi inti bulan Februari yang naik sebesar 0,4% MoM, lebih…
BPAM Weekly Market Review - 13 Maret 2024
Indeks global ditutup beragam minggu lalu dengan indeks S&P 500 dan Dow Jones turun masing-masing sebesar -0,3%WoW dan -0,9%WoW sedangkan MSCI Asia ex Japan naik sebesar +1,7%WoW. Testimoni Jerome Powell mengatakan bahwa Fed tidak jauh dari mencapai keyakinan bahwa tren penurunan disinflasi dapat berlangsung dan tetap merencanakan penurunan suku bunga di tahun ini Walaupun begitu…
BPAM Weekly Market Review - 4 Maret 2024
Indeks global ditutup beragam minggu lalu dengan indeks S&P 500 naik sebesar 0,9% WoW sedangkan indeks Dow Jones dan MSCI Asia ex Japan sedikit turun sebesar masing - masing -0,1% WoW dan -0,5% WoW. Indeks AS terdorong naik terutama pada sektor teknologi karena investor bertaruh bahwa saham-saham teknologi megacap adalah…
BPAM Weekly Market Review - 26 February 2024
Indeks global ditutup menguat minggu lalu dengan indeks Dow Jones dan S&P 500 masing-masing naik sebesar 1,7?n 1,3% WoW. Hal ini didorong oleh kenaikan harga saham NVIDIA yang disebabkan oleh laporan keuangan dan guidance yang lebih tinggi dari ekspektasi pasar, yang mendorong keberlanjutan dari rally sektor AI (Artificial Intelligence). Di…
BPAM Weekly Market Review - 19 February 2024
Indeks global ditutup beragam minggu lalu dengan indeks Dow Jones dan S&P 500 masing-masing mengalami penurunan sebesar -0,1?n -0,4% WoW. Pelemahan pada bursa AS disebabkan oleh data inflasi yang lebih tinggi daripada ekspektasi pasar khususnya inflasi inti yang sudah naik 0,4% MoM. Di sisi lain, beberap data ekonomi AS menunjukkan…